10 Capim KPK Usulan Jokowi Disetujui Prabowo, Yusril: DPR Silakan Proses
Presiden Prabowo telah menjawab surat dari DPR dan menyatakan setuju dengan nama-nama yang telah diusulkan Presiden sebelumnya, Joko Widodo, sebagai jalan tengah agar Pasal 30 UU KPK dan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) dipatuhi.
Ini Kata KIP Aceh Soal Pengganti Anggota DPRA Terpilih Belum Dilantik
Mengenai calon yang hadir dalam pelantikan padahal sudah menyatakan mundur sebagai caleg terpilih, menurut Mirza, juga merujuk pada pertimbangan MK yakni bersedia mengundurkan diri jika telah dilantik, kemudian setelahnya dilakukan Pergantian Antar Waktu
Riefky Harsya Jadi Menteri Prabowo, HT Ibrahim Duduk di DPR RI
"Sesuai ketentuan yang akan melanjutkan pengabdian Pak Reifky di DPR RI adalah Pak HT Ibrahim sebagai caleg dengan perolehan suara terbanyak kedua di dapil Aceh 1. Insya Allah pasti keputusan partai beliau akan melanjutkan," kata Firdaus Noezula.
Pemerintah dan DPRK Banda Aceh Sepakati Raqan Perubahan APBK 2024, Pendapatan Rp 1,3 Triliun
Pj Wali Kota menginstruksikan seluruh Kepala OPD untuk segera menyiapkan administrasi pelaksanaan Perubahan APBK yang telah disahkan, mengingat waktu efektif tahun anggaran 2024 hanya tersisa empat bulan.
Illiza: Beasiswa PIP dan KIP tidak Pungut Biaya
"Saya mendapat masukan dari lapangan berkali-kali bahwa mereka mengatakan ada pungutan, padahal tidak ada pengutipan biaya satu rupiah pun terkait beasiswa PIP dan KIP Kuliah. Silakan tanyakan langsung ke penerima manfaat," kata Illiza Sa'aduddin Djamal.
DPRA Minta Kontestan Pilkada Aceh 2024 Hindari Perpecahan
“Kita berharap semua pihak untuk memperkuat nilai-nilai persatuan dan kesatuan antara sesama anak bangsa. Supaya pelaksanaan Pilkada Aceh 2024 dapat berjalan dengan aman, tertib, dan terkendali,” ujar Tgk Irawan Abdullah, Kamis, 1 Agustus 2024.
DPRA Minta Pemerintah Aceh Benahi Pelayanan RSUDZA, Bustami: Lagi Dievaluasi Bos!
"Kita butuh ketegasan dari Pak Pj Gubernur Aceh untuk mengevaluasi secara komprehensif terhadap manajemen rumah sakit ini. Apabila perlu dilakukan juga audit investigatif," ucap Falevi Kirani dalam rapat paripurna Selasa 16 Juli 2024.
Serahkan Surat Pengunduran Diri ke DPRD, Gibran Rakabuming Raka Bukan Lagi Wali Kota Solo
Gibran membawa map yang berisi surat pengunduran dirinya. Kedatangan putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini disambut oleh Ketua DPRD Kota Solo, Budi Prasetyo, dan langsung diarahkan ke ruangannya.
DPR Desak Pemerintah Cabut Travel Haji dan Umrah yang Langgar Aturan
"Kita merekomendasikan bagi travel yang kita sebut nakal, saya kira tidak lagi saatnya memperingatkan, tapi cabut (izin). Bagi travel yang tidak dapat izin menyelenggarakan perjalanan ibadah umrah dan haji ya ditindak secara pidana," ucap Marwan Dasopang
Rancangan Qanun Migas Aceh: BUMG Bisa Mengelola Tambang Minyak, Kepala BPMA Ditentukan DPRA
Salah satu ketentuan penting dalam rancangan qanun ini adalah pasal yang memungkinkan Badan Usaha Milik Gampong (BUMG) dan koperasi untuk mengelola tambang minyak, memberikan kesempatan bagi masyarakat untuk berperan lebih aktif dalam sektor energi.
Terima Uang Rp 300 Juta Hasil Sabu, Polri Dalami Pencucian Uang Sofyan Caleg DPRK Aceh Tamiang
Menurut hasil pemeriksaan yang dilakukan oleh penyidik, tersangka Sofyan diketahui telah menerima uang sebesar Rp380 juta. Uang tersebut diduga merupakan hasil dari kegiatan pengiriman narkoba dari Aceh ke Jakarta.
Resmi Dilantik, Aramiko Aritonang Jadi Anggota DPRA Gantikan Hendra Budian
Aramiko Aritonang diangkat menjadi anggota DPRA menggantikan Hendra Budian yang sebelumnya sempat berpindah partai saat mencalonkan diri pada pemilihan legislatif (Pileg) 2024 melalui Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
25 Anggota DPRK Langsa Terpilih Ditetapkan, 80 Persen Kursi Dikuasai Partai Nasional
Dalam penyebaran kursi di 4 Daerah Pemilihan Kota Langsa, partai-partai nasional menguasai 80% (20 kursi), sementara partai lokal hanya memperoleh 20% (5 kursi. Namun Partai Aceh dominan memperoleh 4 Kursi di DPRK Kota Langsa.
Non-Partai (Anggota DPR Independen)
Tanggal 17 April 2023, menjadi hari bersejarah bagi sistem tata negara di Afrika Selatan. Karena pada hari Senin itu, Presiden Afsel Cyril Ramaphosa, menandatangani Undang-Undang yang membuka peluang masuknya anggota DPR dari unsur non-partai politik. Ata
Anggaran Stunting Dipakai Pemda Perjalanan Dinas, Komisi IX: Target Hilangkan Stunting di 2024 Sulit Terwujud
Presiden Jokowi mengaku jengkel ketika mengetahui anggaran penanganan stunting bernilai Rp 10 miliar, justru dihambur-hamburkan oleh Pemda mayoritas justru digunakan untuk rapat dan perjalanan dinas.
Menpora Dito Bahas RKA-K/L dan RKP Tahun 2024 di Raker Perdananya dengan Komisi X DPR RI
Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) dan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Tahun 2024 menjadi pokok bahasan Menpora RI Dito Ariotedjo ketika melakukan rapat kerja (raker) perdana dengan Komisi X DPR RI.
Kilang Dumai Meledak, DPR Sentil Menteri BUMN Lebih Sibuk Urus PSSI Ketimbang Pertamina
Kilang minyak PT Pertamina di Dumai, Riau, meledak malam tadi. Merespon kembali adanya kilang Pertamina meledak, Anggota Komisi VII DPR RI Sartono Hutomo mengaku tak habis pikir dengan terulangnya kembali ledakan di kilang minyak pasca belum selesainya ha
RDP dengan Komisi X DPR RI, Kemenpora Bahas Perkembangan dan Dampak Pembangunan Pemuda dan Olahraga Terhadap Penguatan Nilai Kebangsaan
Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Sesmenpora) Gunawan Suswantoro bersama para pejabat Eselon I Kemenpora mengikuti Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Komisi X DPR RI di Ruang Rapat Komisi X DPR RI Gedung Nusantara 1, Jakarta.
Plt Menpora Sebut Komisi III DPR RI Juga Setujui Proses Naturalisasi 3 Pesepak Bola dan 1 Pebasket
Pasca Rapat Kerja (Raker) dengan Komisi X DPR RI, Pelaksana tugas (Plt) Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Muhadjir Effendy melakukan rapat kerja (raker) dengan Komisi III DPR dengan agenda pembahasan pemberian pertimbangan kewarg
Raker dengan Komisi X DPR, Plt Menpora Sampaikan Terima Kasih Atas Persetujuan Rekomendasi Naturalisasi 3 Pesepak Bola dan 1 Pebasket
Pelaksana tugas (Plt) Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Muhadjir Effendy menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Komisi X DPR yang telah menyetujui rekomendasi tiga pesepak bola dan dan satu pebasket.
Menpora Amali Paparkan Capaian Bidang Kepemudaan dan Keolahragaan Tahun 2022 saat Raker dengan Komisi X DPR RI
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menyampaikan capaian bidang kepemudaan dan keolahragaan di tahun 2022 saat rapat kerja dengan Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) di ruang rapat Komisi
Syaiful Huda Apresiasi Daya Serap Kemenpora Tahun 2022 dan Setujui Anggaran Sesuai SOTK Baru Tahun 2023
Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda, menyampaikan apresiasi atas daya serap Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2022 Kemenpora RI sebesar 96,77% atau Rp 3.022.341.856.699. Realisasi itu dari Pagu Anggaran sebesar Rp 3.123.198.986.000.
Raker dengan Komisi X DPR RI, Menpora Amali Bahas Anggaran dan Persiapan Pelaksanaan Program Kerja Tahun 2023
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali, didampingi Sesmenpora Gunawan Suswantoro serta pejabat Eselon I dan II melaksanakan Rapat Kerja (Raker) bersama dengan Komisi X DPR RI di ruang rapat Komisi X DPR RI Gedung Nusant
Wakil Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian Bangga Kaltim Terpilih Jadi Tempat Bersejarah untuk Peringatan HSP ke-94
Wakil Ketua Komisi X DPR RI Hetifah Sjaifudian menyebut Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) merupakan salah satu mitra kerja terbaik. Hal tersebut tak lepas dari berbagai capaian, program, hingga terobosan yang dilakukan Kemenpora selama ini.
Banyak Bencana Banjir, Puan Minta Pemerintah Fokus Penyelamatan, Anggota DPR Buka Posko
Sejumlah daerah diterjang bencana banjir dan longsor beberapa hari terakhir. Ketua DPR RI Puan Maharani meminta Pemerintah fokus terhadap penyelamatan korban dan memberikan bantuan kepada warga terdampak bencana.
Upaya Pemerintah Bentuk TGIPF Ungkap Tragedi Kanjuruhan Didukung Anggota Komisi X DPR RI
Usai menyampaikan doa dan bela sungkawa yang dalam pada korban Tragedi Kanjuruhan, anggota Komisi X DPR RI yang sempat diwawancarai wartawan, Elnino M Husein Mohi, mengatakan bahwa dirinya mengapresiasi upaya-upaya pemerintah untuk mengusut tragedi besar
Ini Harapan Puan Maharani Terhadap Anggota BPK Terpilih Periode 2022-2027
Ketua DPR RI Puan Maharani berharap Ahmadi Noor Supit dapat membantu meningkatkan kinerja BPK. Hal itu terjadi usai DPR RI mengesahkannya sebagai anggota Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI periode 2022-2027 sebagai pengganti Harry Azhar yang meninggal du
Di Ponpes Mahasina Darul Qur'an wal Hadits, Puan Sebut Para Santri Calon Pemimpin Indonesia
Ketua DPR RI Puan Maharani mengunjungi Pondok Pesantren (Ponpes) Mahasina Darul Qur'an wal Hadits yang berada di Kota Bekasi, Jawa Barat. Ia pun mengingatkan agar para santri belajar dengan baik agar bisa memberikan pengabdian terbaiknya untuk bangsa dan
Tolak Usulan Banggar DPR RI Untuk Menghapus Daya Listrik 450 VA Bagi Golongan Masyarakat Tidak Mampu
Lagi-lagi kesabaran rakyat diuji. Setelah wacana kenaikan BBM bersubsidi benar-benar direalisasikan kini muncul lagi usulan dari Badan Anggaran (Banggar) DPR RI agar daya listrik 450 volt VA yang lazim digunakan golongan masyarakat tidak mampu, dihapus da
Lokasi Tambang PT Kedap Sayaaq Disegel, MPKALH Apresiasi KLHK
Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) secara resmi telah menyegel lahan tambang PT Kedap Sayaaq. Hal tersebut diungkapkan Dirjen Gakkum Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Rasio Ridho Sani, Sabtu (3/9/2022) lalu.
Komisi III DPR RI Setujui Naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat
Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang membidangi hukum, hak asasi manusia, dan keamanan akhirnya menyetujui proses naturalisasi dua calon pemain Tim Nasional (Timnas) Sepakbola Indonesia, yakni Sandy Walsh dan Jordy Amat.
Capaian WTP Kemenpora dan Prestasi Olahraga Indonesia, Komisi X DPR RI Puas dan Apresiasi Menpora Amali
Wakil Ketua Komisi X DPR RI Dede Yusuf M.E dan mayoritas Anggota Komisi X DPR RI sampaikan apresiasi kepada Menpora Amali yang berhasil mempertahankan hatrick opini Wajar Tanpa Pengecualian dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK RI) atas kinerja Kemenpora. Se
HUT ke-77 RI, Puan Ajak Seluruh Anak Bangsa Bangun Kekuatan Nasional
Bertepatan dengan HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI), Ketua DPR RI Puan Maharani mengajak seluruh masyarakat ikut terlibat dalam pembangunan bangsa. Membangun kekuatan nasional dengan semangat gotong royong sangat penting untuk terus memajukan
Komisi X DPR Sebut Menpora Amali Sukses Lakukan Perbaikan Tata Kelola Birokrasi Sehingga Kemenpora Cetak Hattrick WTP
Catatan meraih predikat opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI terhadap Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) tiga kali secara beruntun atau hattrick atas laporan keuangan tahun anggaran 2021, mendapat apresiasi
Puan Maharani Ajak Mahasiswa Lawan Fenomena Post-Truth dengan Promosikan Gerakan Hantam Hoaks
Ketua DPR RI Puan Maharani menyoroti maraknya fenomena post-truth, terutama di masa Pandemi Covid-19. Ia pun mengajak mahasiswa untuk melawan fenomena yang merupakan era di mana kebohongan dapat menyamar menjadi kebenaran itu lewat gerakan hantam hoaks.