Tekan Transaksi Judi, Pemerintah Batasi Transfer Pulsa Rp1 Juta Per Hari
"Jadi, kami membuat aturan bagi operator seluler agar transfer pulsa maksimal Rp1 juta per hari. Kami juga serius mengevaluasi pembatasan akses masyarakat ke fitur-fitur judi online di media," kata Menteri Komunikasi dan Informatika, Budi Arie Setiadi
GAMKI Dukung Menkominfo Berantas Judi Online
"DPP GAMKI dan pengurus daerah serta cabang di seluruh Indonesia siap mendukung Menkominfo memberantas judi online, terutama melalui program literasi digital bersama sinode dan pemuda gereja. Kami juga meminta aparat menangkap bandar judi online yang meny
Cegah Judi Online, Kemenkominfo Gencar Sosialisasi dan Edukasi Masarakat
"Kita kampanye sosialisasi lewat SMS Blast dan berbagai mekanisme. Saya besok pagi akan bertemu RRI untuk sosialisasi setiap satu jam tentang bahaya judi online," katanya dikutip dari situ resmi Menkominfo, Kamis (20/6/2024)
Pemerintah Ingatkan Meta, Tiktok dan X Soal Judi Online, Ancaman Denda Rp 500 Juta Per Konten
Menurut Budi Arie, denda kepada platform digital karena konten bermasalah mengacu pada Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. Lalu, Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2023 tentang Jenis dan Tarif Atas Jenis Penerima
Berantas Judi Online, Kominfo Blokir 10.000 Konten Setiap Hari
“Pemerintah berkomitmen melakukan pemberantasan judi online dari sumbernya. Kominfo men-takedown 1.904.246 konten sepanjang 17 Juli 2023 hingga 21 Mei 2024,” tegasnya usai mengikuti Rapat Internal Lanjutan Pembahasan Pemberantasan Judi Online di Istana Me