More Please

berita

Polres Aceh Timur Tetapkan 3 Tersangka Sindikat Penyelundupan Rohingya

Para pelaku menggunakan telepon satelit untuk berkomunikasi dengan ketiga agen tersebut, membuat keberadaan mereka sulit dilacak.

berita

Mansur Juga Mundur dari Juru Bicara PA Aceh Timur, Ada Apa?

Leubeh mengatakan dirinya telah mengajukan pengunduruan diri pada tangga 18 Agustus 2024. Surat permohonannya itu ditujukan kepada Ketua Ketua DPW PA Aceh Timur.

berita

Kehilangan Kursi Hasil PUSS Aceh Timur, Sekretaris Gerindra: Kita Menghormati

"Setelah dilakukan perhitungan ulang, hasilnya seperti itu. Karena ini keputusan MK, tentu kita menghormati keputusan MK itu," kata Abdurrahman pada Selasa, 15 Juli 2024.

sport

Buka Pekan Olahraga Pelajar, Pj Gubernur Aceh Tekankan Pentingnya Pembinaan Atlet Sejak Dini

"Pemerintah Aceh berkomitmen menyelenggarakan Popda setiap dua tahun untuk menjaga proses pencarian atlet berbakat yang berkesinambungan," tegas Bustami.

berita

Kematian Warga Aceh Timur Diduga Libatkan Oknum TNI

Meski membantah adanya penganiayaan, Kapendam Iskandar Muda mengatakan tiga anggota TNI telah ditetapkan sebagai tersangka.

berita

Usut Kasus Kebakaran Tambang Minyak Ilegal di Alue Canang, Polres Langsa Masih Periksa Saksi

"Sampai hari ini masih dalam tahap penyelidikan, ini masih dalam tahap pemeriksaan saksi," ujar Rahmad, kepada Pintoe.co, Senin (10/6/2024).

berita

Diburu di Aceh Timur, Kejati Aceh Tangkap Keuchik Tersangka Korupsi Dana Desa di Aceh Barat

Sofyan diduga terlibat korupsi penggunaan Dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Gampong (APBG) anggaran 2017, 2018, dan 2019.

energi

BPMA: Ada 15 Sumur Minyak Ilegal Sudah Dibor di Aleu Canang  

"Sumur (sumur minyak) masih memiliki pressure, namun tidak diketahui berapa nilainya," kata Afrul Wahyuni dalam keterangan tertulis yang diterima PINTOE.CO, Senin (3/6/2024).

berita

Sudah Pernah Diingatkan, Geuchik Alue Canang: Ada Spanduk Dilarang Tambang Minyak Ilegal

"Kami menegur langsung, seingat saya tiga kali kami datangi menegur pemilik tambang minyak itu," kata Rajali saat dikonfirmasi PINTO.CO pada Senin (3/6/2024). 

energi

Penyebab Kebakaran Sumur Minyak di Aleu Canang, Kadis ESDM Aceh: Masih Menunggu Investigasi BPMA

“Sebenarnya kami menunggu informasi resmi dari BPMA. BPMA lebih memiliki wewenang untuk melakukan investigasi, nanti akan ada laporan resmi ditujukan kepada Pemerintah Aceh,” kata Mahdinur kepada Pintoe.co pada Jumat, 31 Mei 2024.

mendalam

Riwayat Tambang Minyak di Aceh Timur: Dari Era Belanda, Jepang, hingga Indonesia

Jika di Pidie penduduk dipaksa menanam pohon kapas oleh militer Jepang, warga Aceh Timur dipaksa menambang minyak.

berita

Sumur Minyak Tradisional di Alue Canang Aceh Timur Terbakar

Api diduga terus merambah hingga mendekati pemukiman warga. Ledakan yang berasal dari tempat penambangan minyak menimbulkan suara yang sangat keras. 

berita

5 Imigran Rohigya di Aceh Timur Melarikan Diri

Kepala Bidang Politik Pemerintahan dan Keamanan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Aceh Timur Samsul Bahri mengatakan para imigran itu diketahui telah melarikan setelah petugas mengecek tenda penampungan. 

berita

Polisi Gagalkan Penyelundupan 19 Kg Sabu dari Malaysia di Laut Aceh Timur

Barang haram itu diambil di perairan Malaysia, kemudian dikawal ke perairan Aceh Timur menggunakan kapal nelayan oskadon.