More Please

pesona

Bangga, Mie Aceh Masuk Daftar 100 Hidangan Mie Terenak di Dunia 2024

Melansir laman resminya,  Taste Atlas menjelaskan bahwa Mie Aceh dinamakan berdasarkan tempat asalnya. Mie pedas ini disajikan dengan cara digoreng dan dalam bentuk kuah.