More Please

sport

Erick Thohir Targetkan Timnas Raih Poin di Laga Tandang ke Bahrain dan Cina

Saat ini, Indonesia berada di posisi keempat klasemen sementara dengan dua poin, hasil imbang melawan Arab Saudi (1-1) dan Australia (0-0).

sport

Erick Thohir: Tak Ada Toleransi untuk Match Fixing

"Saya tidak ada toleransi mengenai match fixing," ujar Erick saat membuka acara Workshop Aturan Baru Liga 1 Musim 2024-2025. kata Erick melalui video di akun Instagram pribadinya, @erickthohir, Minggu, 14 Juli 2024.

digital

PT Pos-TikTok Diresmikan, Indonesia Punya Potensi Ekonomi Digital

"Saya mengapresiasi kerja sama antara PT Pos Indonesia dengan TikTok. Pos Indonesia punya sejarah besar, tapi kita juga harus membuat sejarah baru di era perubahan ini," kata Erick.

sport

Kontrak Shin Tae-Yong Diperpanjang Hingga 2027, Begini Komentar Pertamanya

Respon Shin Tae-Yong itu disambut gegap gempita oleh netizen yang menginginkan agar Shin Tae-Yong dipertahankan sebagai pelatih sepakbola nasional.

sport

Hempas Filipina 2-0, Indonesia Cetak Sejarah Maju ke Babak Tiga Kualifikasi Piala Dunia

Pemain naturalisasi asal Belanda yang lahir di Meulaboh, Calvin Verdonk, sempat mendapat peluang untuk mencetak gol.

sport

Lagi! Sejarah Baru Tercipta, Indonesia Lolos ke Perempat Final Piala Asia U-23

Pada babak perempat final, timnas Indonesia akan menghadapi salah satu raksasa sepakbola dari Asia Timur yaitu antara Jepang dan Korea Selatan

sport

Garuda Muda Cetak Sejarah Kalahkan Australia di Piala Asia U-23, Ini Respon Erick Thohir

Kemenangan krusial atas Australia membuat skuad asuhan Shin Tae Yong tetap menjaga asa untuk lolos ke babak perempatfinal

sport

Indonesia Bungkam Vietnam, Begini Respon Jokowi

Setelah laga ini, Indonesia diketahui akan bertandang ke Vietnam pada tanggal 26 Maret 2024 mendatang.

sport

Setahun Erick Thohir Pimpin PSSI, Peringkat FIFA Indonesia Naik ke 142

Erick targetkan masuk 100 besar dunia. Peringkat tertinggi Indonesia pada rangking FIFA diraih pada tahun 1998 dengan bertengger di posisi 85.

hiburan

PSSI Jangan Sampai Rugi Secara Usaha dan Prestasi

Peningkatan kualitas persepakbolaan Indonesia membutuhkan pengelolaan PSSI yang sehat. Salah satu indikatornya adalah PSSI tidak boleh merugi agar dalam menjalankan seluruh misinya tidak mendapatkan kendala.

hiburan

Tiket Indonesia VS Argentina Bisa Mulai Dibeli 5 Juni 

Pertandingan FIFA matchday antara Indonesia melawan Argentina tinggal menunggu hari. Untuk menyaksikan pertandingan bersejarah tersebut PSSI telah mengatur cara mendapatkan tiketnya.

hiburan

Di Kongres Biasa 2023, Erick Thohir Ingin Empat Tradisi Dibangun PSSI

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyatakan medali emas SEA Games 2023 Kamboja menjadi momen penting bagi sepakbola Indonesia memulai tradisi-tradisi baru menuju kejayaan. 

hiburan

Hadiri Pelantikan Pengurus PSSI, Menpora Dito Sebut Prestasi SEA Games 2023 Kamboja Energi Positif bagi Sepakbola Indonesia

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo menghadiri pengukuhan dan pelantikan Pengurus Pusat Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PP PSSI) Masa Bakti 2023-2027, di Ballroom Hotel Fairmont, Jl Asia Afrika No.8, Senayan,

hiburan

Yuke Klaim Usaha Optimal Erick Thohir Gagal Akibat Tersandera Elit Politik

Pengamat Sepakbola Yusuf Kurniawan atau akrab disapa Yuke menilai bahwa upaya keras yang dilakukan Ketua Umum PSSI Erick Thohir untuk mempertahankan status Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia FIFA U - 20 adalah sudah maksimal. Meskipun pada akhirnya,

hiburan

Mantan Ketum The Jakmania Sebut Erick Thohir Telah Tunjukkan Komitmennya Untuk Sepakbola Indonesia

Tak salah jika hasil terbaru survei Lembaga Survei Indonesia menunjukkan bahwa publik puas atas kinerja Ketua Umum PSSI, Erick Thohir yang telah berjuang maksimal agar FIFA tidak mencabut status Indonesia sebagai host  FIFA World Cup U-20.

hiburan

Pengamat Sepakbola Sepakat Atas Perjuangan Maksimal Erick Thohir Untuk Piala Dunia U20

Kegagalan Indonesia menghelat Piala Dunia U-20 2023 tak lantas membuat reputasi Ketua Umum PSSI, Erick Thohir terpuruk. Sebaliknya, reaksi masyarakat luas positif melihat perjuangan pria yang juga menjabat sebagai Ketua Local Oganizing Committe (LOC) haja

dunia

Kilang Dumai Meledak, DPR Sentil Menteri BUMN Lebih Sibuk Urus PSSI Ketimbang Pertamina

Kilang minyak PT Pertamina di Dumai, Riau, meledak malam tadi. Merespon kembali adanya kilang Pertamina meledak, Anggota Komisi VII DPR RI Sartono Hutomo mengaku tak habis pikir dengan terulangnya kembali ledakan di kilang minyak pasca belum selesainya ha

hiburan

Presiden Jokowi Utus Ketum PSSI Bertemu Tim FIFA untuk Mencari Solusi Terbaik Terkait Piala Dunia U20

Presiden Joko Widodo akhirnya mengeluarkan pernyataan resmi terkait Piala Dunia U-20, termasuk keikutsertaan timnas Israel. Pernyataan itu disampaikan Presiden Jokowi melalui live straeming youtube Sekretariat Presiden, Selasa (28/3) malam.    

hiburan

Ketum KONI Marciano Norman: Pak Menpora Terimakasih atas Segala Jerih Payah Selama Ini

Ketua Umum KONI Pusat Letjen (Purn) Marciano Norman menyampaikan ucapan ucapan terimakasih atas kontribusi dan kerjasama antara Kemenpora dan KONI Pusat dalam tiga tahun terakhir selama memimpin Kemenpora. Menurutnya, hubungan yang terjalin antara keduany

hiburan

Menpora Amali bersama Ketum PSSI Tinjau Stadion Kapten I Wayan Dipta, Renovasi Hampir Tuntas

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali hari Minggu (12/3) sore ikut mendampingi Ketua Umum PSSI Erick Thohir yang juga sebagai Ketua Panitia Penyelenggara FIFA U-20 World Cup 2023 (LOC) meninjau kesiapan Stadion Kapten

hiburan

Pastikan Semua Berjalan Baik, Menpora Amali Bersama Ketum PSSI Tinjau Stadion Manahan Solo

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali bersama Ketua Panitia Pelaksana FIFA U-20 World Cup 2023 (LOC), Erick Thohir secara maraton meninjau venue-venue calon penyelenggara pertandingan Piala Dunia U-20 2023. Pada Minggu

dunia

Presiden Jokowi Targetkan Bangun Pusat Latihan Sepakbola di IKN

Presiden Joko Widodo menyampaikan akan membangun sebuah pusat latihan atau training center di Kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk mendukung persepakbolaan Indonesia. Lebih lanjut, Presiden mengungkapkan nantinya akan terdapat delapan lapangan sepak bol

hiburan

Ketum PSSI Lepas Timnas Wanita ke Arab Saudi Guna Melakoni FIFA Women A Match

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama Wakil Ketua Umum Zainuddin Amali dan Ratu Tisha serta anggota Komite Eksekutif Vivin Cahyani pada pada hari Sabtu (18/2/2023) sore, melepas Timnas Wanita yang akan berhadapan dengan Arab Saudi pada laga FIFA Women A Ma

hiburan

Hasil Rapat EXCO Pasca Kisruh di Semarang, PSSI Bentuk Komite Adhoc Suporter, Komite Adhoc Infrastruktur dan Badan Tim Nasional

Membentuk Komite Adhoc Suporter, Komite Adhoc Infrastruktur dan Badan Tim Nasional, menjadi hasil rapat Komite Eksekutif (EXCO) yang digelar Sabtu (18/2/2023).

hiburan

Erick Thohir dan Zainudin Amali Tak Perlu Mundur Jadi Menteri, Jokowi Tidak Mempermasalahkan Keduanya Pimpin PSSI

Menteri BUMN Erick Thohir dan Menpora Zainudin Amali tak perlu mundur dari Kabinet Indonesia Maju sebagai menteri setelah keduanya kini menjabat di pucuk pimpinan PSSI melalui Kongres Luar Biasa yang berlangsung hari Kamis (16/2/2023) lalu.

hiburan

Menpora Amali Resmi Tutup KLB PSSI 2023, Erick Thohir Jadi Ketua Umum Gantikan Iwan Bule 

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali resmi menutup penyelenggaran Kongres Luar Biasa PSSI periode 2023-2027 di Hotel Shangri-La, Jakarta Pusat, Kamis (16/2/2023) malam.